KERJA SAMA SEBAGAI MEDIA PARTNER GDSC UNIVERSITAS SRIWIJAYA (UNSRI)
Tanggal:
27/01/2024
13:30 WIB
Penulis:
Adm
Palembang, si.radenfatah.ac.id – Study Club Sistem Informasi Melakukan Kerjasama dengan Gdsc Universitas Sriwijaya Sebagai bagian upaya untuk mensukseskan kegiatan yang diadakan oleh Gdsc Unsri. Maka mulai dari hari ini Sabtu tanggal 27 Januari 2024 Sampai dengan Minggu tanggal 4 Februari 2024 telah dilakukan pembahasan secara online. Kegiatan ini berlangsung secara daring atau online. Dalam kegiatan yang bertema “Hands-On Study Jams: Case Studies For Enhancing Your Mobile Development and Machine Learning Skill” ini dilakukan bertujuan untuk menjalin Kerjasama anatar kedua organisasi dan mensukseskan kegiatan tersebut.”Kami sangat senang dapat menjalin kerjasama dengan media partner Gdsc Universitas Sriwijaya”, Kata Masayu Sakinah Aliyah ketua di Study Club Sistem Informasi.
Media Partner Gdsc Universitas Sriwijaya memiliki jangkauan yang luas dan kredibilitas yang tinggi, sehingga kami yakin kerjasama ini mencapai tujuan kami dalam menyebarkan informasi dan edukasi kepada masyarakat. Kerjasama ini bertujuan untuk menyebarkan informasi dan edukasi kepada para mahasiswa tentang informasi dari kegiatan Gdsc universitas Sriwijaya (Unsri).
Copyright © Sistem Informasi SAINTEK UIN Raden Fatah. All Rights Reserved.